Geplak adalah makanan khas kota Bantul yang terbuat dari parutan kelapa dan gula pasir atau gula jawa, yang rasanya manis. Ada pula yang menyebutnya sebagai makanan Betawi dengan tambahan bahan berupa tepung beras dan daun jeruk purut. Terdapat pula geplak yang dibuat dari waluh.
Dan kalau kalian pengen beli makanan ini kalian bisa beli di
1. Geplak Gula Jawa mbok tumpuk
Yang beralamat di Nologaten, Caturtunggal, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55281
2. Toko oleh2 khas jogja bu tini
Yang beralamat di Jl. Mataram No.194, Suryatmajan, Danurejan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55213
3.
0 komentar:
Posting Komentar